WALHI Gandeng Belasan Lembaga Untuk Suarakan Keadilan Lingkungan-Cegah Bencana Ekologis di Sulsel

Makassar – Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (WALHI) Sulawesi Selatan (Sulsel) kembali mengorganisir gerakan kolektif dalam merespons rentetan bencana ekologis di Sulsel dalam lima tahun terakhir, termasuk banjir bandang dan tanah longsor. Inisiatif itu setidaknya berhasil merangkul 18 organisasi/lembaga/komunitas dan terlibat dalam Konsolidasi “Solidaritas Anak Muda: Merespons Krisis Lingkungan di Sulawesi Selatan”. Kepala Divisi Keterlibatan Perempuan […]

DPD IMM Sulsel Gandeng Mecnesia Dorong Pengembangan Kemampuan Bahasa Inggris Kader

Jakarta – Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Sulawesi Selatan (IMM Sulsel) melalui Bidang Pendidikan Bahasa dan Pengembangan Potensi Akademik (BPBPPA) resmi menjalin kerja sama strategis dengan Mecnesia–salah satu lembaga Bahasa Inggris nasional yang telah berkembang di berbagai wilayah Indonesia. Kerja sama itu ditandai dengan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) di Jakarta, Selasa, 2 […]

Misi Hijau GROW Sipakaraja GLI 5: Tanamkan Spirit Ekologis Generasi Muda Gowa

Gowa – Kelompok Green Innovation Week (GROW) Sipakaraja Green Leadership Indonesia (GLI) Batch ke-5 menanamkan kesadaran ekologi kepada peserta didik salah satu sekolah Gowa, Selasa, 2 Desember 2025. Penanaman kesadaran ekologi itu dimulai dengan memanfaatkan botol bekas sebagai bahan dasar pembuatan celengan. Pagi hari, tim Sipakaraja menggelar lokakarya daur ulang di SD Inpres Kampung Mejang, […]

Pemkab Bantaeng Sahkan APBD 2026, Bupati Uji Nurdin Beri Apresiasi Peran Anggota Dewan

Bantaeng –  DPRD Kabupaten Bantaeng resmi mengesahkan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Tahun Anggaran 2026, pada Rapat Paripurna, Jumat malam, 28 November 2026. Pengesahan itu ditandai dengan penandatanganan persetujuan bersama terhadap Ranperda APBD Tahun Anggaran 2026 menjadi Perda APBD Tahun Anggaran 2026, oleh Bupati Bantaeng M. Fathul Fauzy Nurdin, dan Ketua DPRD Bantaeng Budi Santoso. […]

Pemkab Bantaeng Genjot Sosialisasi Amdalnet untuk Perizinan Ramah Lingkungan

Bantaeng – Pemerintah Kabupaten Bantaeng (Pemkab) Bantaeng, Sulawesi Selatan (Sulsel) tak ingin tertinggal dalam arus transformasi digital.  Mereka menggelar sosialisasi regulasi sistem AMDAL berbasis digital untuk mendorong pengelolaan lingkungan yang lebih modern dan adaptif terhadap tantangan pembangunan saat ini. Inovasi ini diperkenalkan langsung Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Bantaeng dalam kegiatan Sosialisasi Perizinan-Persetujuan Lingkungan sebagai Persyaratan […]

Keren! Pemkab Bantaeng Raih Penghargaan Nasional Pelaksana Pemutakhiran PK-25

Jakarta – Jelang Hari Jadinya yang ke-771 tahun, Pemerintah Kabupaten Bantaeng kembali meraih prestasi Pelaksana Pemutakhiran PK-25 yang diselenggarakan oleh Kementerian Kependudukan dan Pembangunan Keluarga/BKKBN di Ruang Auditorium Kantor Kemendukbangga/BKKBN, Jakarta Timur, Rabu, 26 November 2025. Wakil Menteri Kependudukan dan Pembangunan Keluarga Indonesia, Ratu Ayu Isyana Bagoes Oka menyerahkan penghargaan itu kepada Wakil Bupati Bantaeng, […]

Bupati Uji Salurkan Bantuan BLTS Kesra ke Warga Eremerasa Minta Diperuntukkan Bahan Pokok

Bantaeng – Bupati Bantaeng, M. Fathul fauzy Nurdin alias Uji menyalurkan Bantuan Langsung Tunai Sementera (BLTS) Kesra Kementerian Sosial, kepada 1.472 warga Kecamatan Eremerasa, Rabu, 26 November 2025. Ia mengimbau masyarakat agar menggunakan dana bantuan untuk keperluan kebutuhan pokok. Dalam sambutannya, Uji mengapresiasi kepada jajaran Dinas Sosial, Kecamatan, dan desa, karena telah bekerja agar BLTS […]

Meriah! ASN Lingkup Pemkab Bantaeng Meriahkan Defile HUT Korpri

Bantaeng – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) ke-54 tingkat kabupaten Bantaeng, Pemerintah Kabupaten Bantaeng menggelar Lomba Defile di lapangan Tribun Pantai Seruni, Selasa, 25 November 2025. Bupati Bantaeng M. Fathul Fauzy Nurdin, didampingi Ketua TP PKK Kabupaten Bantaeng, Gunya Paramasukhaputri, hadir menyaksikan ajang itu. Diketahui, lomba Defile tahun […]

Bupati Optimis Pembangunan Koperasi Merah Putih di Bantaeng Dukung Ekonomi Desa/Kelurahan

Bantaeng – Pemerintah Kabupaten Bantaeng menggelar Rapat Konsolidasi Teknis dan Akselerasi Pembangunan Fisik Gerai, Pergudangan, dan Perlengkapan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KMP) di Ruang Pola Kantor Bupati Bantaeng, Rabu, 19 November 2025. Dalam sambutannya, Bupati Muh. Fathul Fauzy Nurdin alias Uji menegaskan pentingnya konsolidasi yang terstruktur dan terukur untuk memastikan percepatan pembangunan fasilitas koperasi berjalan […]

Klinik Apotik Dhani-Pemuda Muhammadiyah Jeneponto Gelar Bakti Sosial Pemeriksaan Kesehatan Anak

Jeneponto – Dalam rangka memperingati Hari Kesehatan Nasional (HKN), Klinik Apotik Dhani bersama Pimpinan Daerah Pemuda Muhammadiyah (PDPM) Turatea Jeneponto menyelenggarakan kegiatan Bakti Sosial Pemeriksaan Kesehatan untuk Anak, Sabtu, 8 November 2025. Bakti Sosial itu menyasar kelompok rentan, khususnya anak-anak. Layanan kesehatan gratis berupa pemeriksaan telinga, pengukuran tinggi dan berat badan, pemeriksaan gigi, serta edukasi […]

Lihat Postingan Lainnya