Ketua Umum KONI Kutim Buka Muskab PBSI: Jaga Spirit Atlet
Kutai Timur – Ketua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kutai Timur (Kutim) Rudi Hartono secara resmi membuka Musyawarah Kabupaten (Muskab) Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia (PBSI) Kutim tahun 2025 di Hotel MS Sangatta, Jumat, 31 Januari 2025. Muskab itu menjadi momen penting dalam menentukan arah perkembangan bulu tangkis di Kutim. Selain itu, Muskab juga […]